Gizi Seimbang Untuk Optimalkan 1000 Hari Pertama Kehidupan

Ki-ka; Dr.Tirta, Prof.Endang, Dr.Yustina


“Materi 1000 HPK sering dibahas dalam seminar kesehatan di mana pun dan artikel-artikel tentang hal tersebut juga sudah banyak dan diulas dari berbagai sisi. Namun kita sepatutnya tidak bosan untuk selalu menuliskannya dari banyak sisi. Sebab masih banyak di luar sana yang membutuhkan informasi gizi yang lebih tepat.”

Bapak Arief Mujahidin dari Sarihusada membuka acara Health and Nutrition Discussion (20/02) di Santika TMII dengan pernyataan tersebut. Saya setuju sekali. 1000 Hari Pertama Kehidupan masih banyak kurang dipahami oleh masyarakat luas. Terutama para orang tua yang tak mau repot menyediakan sajian bernutrisi untuk anaknya.

XPANDER Plant Tour



Berkesempatan kembali mengunjungi pabrik mobil dengan brand berbeda, membuat saya kaya pengalaman. Dari perbedaan idealisme setiap pabrik, menunjukkan bahwa ilmu pengetahuan itu maha luas dan begitu banyak sudut pandang yang menjadi kiblat kesuksesan suatu perusahaan.

Apresiasi Dari Teman Satu Kelas

Reuni SMP

Notif WhatsApp berbunyi, saat dibuka pengirim pesan adalah Neni, salah satu teman SMP beda kelas namun satu angkatan. Dia salah satu panitia reuni 2015. Walau saat itu sudah diumumkan soal reuni melalui grup SMP, saya tidak antusias mendaftar karena pernah ikut reuni beberapa kali di tahun-tahun sebelumnya. Namun kali ini, Neni khusus menghubungi saya dan meminta hadir di reuni untuk berbagi cerita kesuksesan kepada teman-teman yang hadir.

Sejuta Hikmah Saat Mengelola Amarah

Foto: Pixabay
Kalau soal marah, saya sering. Untung gak hipertensi. Marah bisa terjadi jika pemicu kemarahan itu sangat ekstrim alias sudah di luar batas toleransi. Walau kebanyakan orang bilang saya ini tegas (bahasa halusnya galak dari mereka sebagai julukan untuk saya) namun saya sebenarnya sangat pemaaf dan cepat lupa dengan kesalahan-kesalahan yang diperbuat orang lain terhadap saya.

Pasar Eropa Untuk Kelapa Sawit Indonesia Terancam diboikot

Bapak Amar Ashad dari APKASINDO

Pro dan Kontra tentang perkebuan kelapa sawit masih hangat dan selalu menjadi isu yang ramai diperdebatkan dalam segala aspek. Ini dikaitkan dengan sustainability selalu seksi dan menjadi senjata serta alasan untuk menjatuhkan perkebunan sawit.

Mengenal AFR dan Bio-Drying di Indocement Citeureup


Siapa yang tak mengenal semen? Bahan yang bisa membuat kokoh bangunan, jalan, benteng dan lain-lain. Tak dipungkiri, peran semen selalu menjadi andalan dalam penyediaan bahan baku sebuah bangunan atau bentuk lainnya.